Beberapa pengendara kendaraan bermotor diketahui kerap memodifikasi plat nomor kendaraannya. . Namun tahukah anda bahwa modifikasi tersebut sebenarnya melanggar Undang Undang Lalu Lintas. . Karena itulah kepolisian gencar melakukan penindakan terhadap pengendara kendaraan bermotor yang memasang pelat nomor atau tanda nomor kendaraan bermotor atau TNKB yang tidak sesuai dengan ketentuan. . Mengacu pada Undang  Undang Nomor 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, Pasal 68 menjelaskan bahwa kendaraan bermotor wajib menggunakan TNKB yang memenuhi syarat bentuk, ukuran, bahan, warna, dan cara pemasangan. . “Jika tidak sesuai akan dikenakan Pasal 280, yaitu denda paling banyak Rp 500.000 atau kurungan dua bulan,” kata Kepala Subdit Pembinaan dan Penegakan Hukum Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Budiyanto kepada KompasOtomotif beberapa waktu lalu. . Sumber : http://makassar.tribunnews.com/2017/10/12/7-variasi-plat-kendaraan-tak-boleh-dipakai-jika-kedapatan-akan-denda-rp500-ribupenjara-2-bulan

Medan Talk ID

Beberapa pengendara kendaraan bermotor diketahui kerap memodifikasi plat nomor kendaraannya.
.
Namun tahukah anda bahwa modifikasi tersebut sebenarnya melanggar Undang Undang Lalu Lintas.
.
Karena itulah kepolisian gencar melakukan penindakan terhadap pengendara kendaraan bermotor yang memasang pelat nomor atau tanda nomor kendaraan bermotor atau TNKB yang tidak sesuai dengan ketentuan.
.
Mengacu pada Undang  Undang Nomor 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, Pasal 68 menjelaskan bahwa kendaraan bermotor wajib menggunakan TNKB yang memenuhi syarat bentuk, ukuran, bahan, warna, dan cara pemasangan.
.
“Jika tidak sesuai akan dikenakan Pasal 280, yaitu denda paling banyak Rp 500.000 atau kurungan dua bulan,” kata Kepala Subdit Pembinaan dan Penegakan Hukum Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Budiyanto kepada KompasOtomotif beberapa waktu lalu.
.
Sumber : http://makassar.tribunnews.com/2017/10/12/7-variasi-plat-kendaraan-tak-boleh-dipakai-jika-kedapatan-akan-denda-rp500-ribupenjara-2-bulan

#Medan #Berita #MedanTalk

[if-embed-video]

Video posted

[/if-embed-video]

Photo taken at: Medan, Indonesia

Lihat ini diInstagram @medantalk ⇒

Cari LowonganKerja -Medan diInstagram @karirgram atau website www.karirgram.com ⇒

Browse info cara pasang iklan di web www.MedanTalk.com

Leave a Reply