Hati Hati dengan oknum penipuan Yang ngaku sebagai petugas PLN Berikut laporan dari warga Yang Kami dapat dari @wenigoh ・・・ Saya mengalami penipuan pada Jam 10.26 tgl 27 mei 2017 Terjadi penipuan di daerah pulo brayan Seseorang yang mengaku sbg petugas PLN yang sedang bertugas untuk mencatat meteran listrik. Awalnya di tanya apakah kita Ada buka usaha Karena meteran kami berjalan dengan cepat. Kemudian orang tersebut meminta bukti struk pembayaran listrik dibulan sebelumnya. Kemudian saya keatas untuk mengambilnya sedangkan petugas tersebut pergi tidak tau kemana. Kemudian orang tersebut kembali lagi, saya pun memberikan struk pembayaran listrik bulan sebelumnya dan orang tersebut bilang bahwa id pelanggan kita adalah ID untuk bisnis, bukan rumah tangga. Sedangkan kami tidak buka usaha. Kemudian saya menanyakan bagaimana untuk menggantinya ke ID rumah tangga, orang tersebut berpura-pura menelpon ke kantor dan mengatakan bahwa kita benar2 tidak Ada bisnis. Orang tersebut mengatakan bahwa dia bisa membantu kita untuk menggantinya tetapi dikenakan biaya admin Rp 200.000 & disaat itu dengan mudah saya percaya karena cara bicara yang lembut seperti orang terpelajar dan berpakaian sangat rapi. Kemudian dia meminjam meja kami di dalam rumah untuk mencatat nomor telpon dan orang tersebut mengatakan bahwa tgl 10 juni 2017 nanti akan datang untuk menagih biaya listrik bulan juni yang akan diganti ke ID rumah tangga. Setengah jam kemudian kami baru menyadari bahwa seharusnya tidak mudah untuk diganti begitu saja, seharusnya harus ke kantor PLN untuk menggantinya. Dengan segera kami menghubungi nomor yang di tulis orang tersebut ternyata nomor tersebut SALAH! Dan kami segera hubungi ke call center PLN 123 ternyata untuk mengganti ID bisnis ke rumah tangga ataupun sebaliknya mesti ke kantor PLN langsung. Kode utk ID bisnis di struk tercatat “B” Sedangkan ID rumah tangga tercatat “R1” Pelajaran untuk kita semua, jangan mudah percaya dengan penampilan dan jangan takut sama orang. Selalu periksa kembali dengan menghubungi call center Yang benar

Medan Talk ID

Hati Hati dengan oknum penipuan Yang ngaku sebagai petugas PLN
Berikut laporan dari warga Yang Kami dapat dari @wenigoh
・・・
Saya mengalami penipuan pada Jam 10.26 tgl 27 mei 2017
Terjadi penipuan di daerah pulo brayan
Seseorang yang mengaku sbg petugas PLN yang sedang bertugas untuk mencatat meteran listrik. Awalnya di tanya apakah kita Ada buka usaha Karena meteran kami berjalan dengan cepat. Kemudian orang tersebut meminta bukti struk pembayaran listrik dibulan sebelumnya. Kemudian saya keatas untuk mengambilnya sedangkan petugas tersebut pergi tidak tau kemana.
Kemudian orang tersebut kembali lagi, saya pun memberikan struk pembayaran listrik bulan sebelumnya dan orang tersebut bilang bahwa id pelanggan kita adalah ID untuk bisnis, bukan rumah tangga. Sedangkan kami tidak buka usaha. Kemudian saya menanyakan bagaimana untuk menggantinya ke ID rumah tangga, orang tersebut berpura-pura menelpon ke kantor dan mengatakan bahwa kita benar2 tidak Ada bisnis.
Orang tersebut mengatakan bahwa dia bisa membantu kita untuk menggantinya tetapi dikenakan biaya admin Rp 200.000 & disaat itu dengan mudah saya percaya karena cara bicara yang lembut seperti orang terpelajar dan berpakaian sangat rapi. Kemudian dia meminjam meja kami di dalam rumah untuk mencatat nomor telpon dan orang tersebut mengatakan bahwa tgl 10 juni 2017 nanti akan datang untuk menagih biaya listrik bulan juni yang akan diganti ke ID rumah tangga.
Setengah jam kemudian kami baru menyadari bahwa seharusnya tidak mudah untuk diganti begitu saja, seharusnya harus ke kantor PLN untuk menggantinya. Dengan segera kami menghubungi nomor yang di tulis orang tersebut ternyata nomor tersebut SALAH! Dan kami segera hubungi ke call center PLN 123 ternyata untuk mengganti ID bisnis ke rumah tangga ataupun sebaliknya mesti ke kantor PLN langsung.
Kode utk ID bisnis di struk tercatat “B”
Sedangkan ID rumah tangga tercatat “R1”
Pelajaran untuk kita semua, jangan mudah percaya dengan penampilan dan jangan takut sama orang. Selalu periksa kembali dengan menghubungi call center Yang benar.
#medan #berita #infomedan #penipuan #tukangtipu #PLN #ngakuPLN #medantalk

[if-embed-video]

Video posted [dsgnwrks_instagram_embed src=”https://www.instagram.com/p/BUlqbNjBDzl/” type=”video”]

[/if-embed-video]

Photo taken at: Medan, Indonesia

Follow MedanTalk diInstagram @medantalk ⇒

Browse info Lowongan Kerja Medan dan cara sponsor/ pasang iklan di web www.MedanTalk.com

Leave a Reply